Selamat belajar, selamat berkarya, selamat berkreasi, selamat berinovasi dan selamat berjuang kami ucapkan kepada siswa-siswi kelas 9 yang pekan ini sedang melaksanakan ujian praktik. Ujian praktik dilaksanakan secara terpisah dan terintegrasi dalam jadwal yang sudah ditentukan oleh sekolah. Sebanyak 11 mata pelajaran diuji-praktikan dalam 6 hari dengan rincian 2 mata pelajaran setiap harinya, kecuali hari Jumat yang hanya 1 mata pelajaran. Ujian praktik dilaksanakan mengacu pada peraturan dan kesepakatan yang sudah dibuat dan tercantum dalam proposal ujian praktik yang telah dibuat oleh setiap guru pengampu. Kesebelas mata pelajaran tersebut...